Selasa, 24 April 2012

Cara Membuat Form Login Di Blog

Sekarang ini Bithoo akan menulis cara membuat form login/register di dalam sebuah blog.


Form tersebut berada di atas header blog/nafbar blog, dengan efek sliding.
Seperti itulah kiranya yang akan saya buat, bila sobat tertarik, langsung saja berikut langkah-langkah membuatnya:

1. Login ke akun blogger sobat
2. Masuk Rancangan/Layout
3. Pilih Edit HTML
4. Klik "Download Template Lengkap" (ini untuk memBackUp template sobat)
5. Beri tanda centang "Expand Template Widget"
6. Lalu carilah kode: </head>
7. Bila sudah ketemu, letakan kode berikut di atas kode </head>


8. Setelah itu cari kode: ]]></b:skin> setelah ketemu copy paste-kan kode berikut tepat di Atasnya



9. Lanjut lagi sob, cari lagi kode: </body> kemudian letakan kode dibawah ini tepat di Atasnya



10. Seepp,jangan lupa klik Simpan/Save Template, dan lihat hasilnya.

Ditulis Oleh : Unknown ~ Bithoo Trik dan Tips

Anda sedang membaca sebuah artikel yang berjudul Cara Membuat Form Login Di Blog,, Semoga artikel tersebut bermanfaat untuk anda, Dan mohon maaf karena Bithoo dalam pengembangan jadi maaf klau ada yang kurang berkenan. Dan apa bila sobat Bithoo ingin artikel ini di blog sobat Bithoo silahkan menggunakan kode dibawah ini.

:: Thank you for visiting ! ::

0 komentar:

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Bithoo | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Bluehost